1. Ketenangan pikiran.
Perawatan yang diberikan dalam SPA sangat luar biasa. Suasana yang tenang, diiringi gemericik air dan alunan music yang dibuat khusus untuk menstimulasi pikiran Sahabat untuk mencapai level ketenangan yang dalam, sehingga sahabat akan lupa bahwa sahabat sedang berada di tengah kota. Setelah sekian hari pikiran sahabat dipenuhi dan diforsir dengan tugas dan persoalan sehari-hari, kini saatnya sahabat untuk menenangkan kembali pikiran, sehingga kembali segar dan siap untuk tantangan hidup berikutnya.
2. Kedamaian Batin.
Pikiran yang tenang akan membuat sahabat yang semula bergejolak, gelisah, tidak tenteram, akan menemukan ketenangannya. Alunan music yang indah dikombinasikan dengan aromatherapy (keharuman khusus untuk menenangkan batin), membuat batin sahabat serasa damai yang tiada tara. Perasaan damai seperti ini mampu melepaskan seluruh tekanan yang sahabat alami.
3. Kebugaran jasmani.
Serangkaian treatment yang diberikan dalam SPA, dirancang khusus menstimulasi tubuh sahabat untuk kembali bugar. Teknik-teknik message tertentu yang dikombinasikan dengan penggunaan water message melalui whirpool akan membuat seluruh syaraf dan otot sahabatdalam kondisi rileks total. Message ini akan menstimulasi jalur-jalur meridian energi tubuh sahabat, sehingga kebugaran akan sahabat peroleh dan kesehatan juga terjaga.
wah,jadi pingin nyoba spa ni :D
ReplyDeleteberendam di bak mandi kayaknya bisa untuk uji coba spa.hehe
makasih infonya kawan
Manfaatnya memang cukup banyak...dan harganya juga cukup lumayan hehehe..!!!
ReplyDeletemenarik juga kawan
ReplyDeletejadi pengen nyoba nich
[Jangkrik] Benar sahabat, berandam di bak mandi di rumah lebih efisien dan menghemat kantong.
ReplyDelete[ChugyGogog] Iya,tidak sedikit kita keluarkan untuk 1 kali SPA.
[Tip Trik Blogger] Silakan dicoba sahabat.